
keterangan Foto: Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi didampingi Ketua TP PKK Provinsi Sumut Nawal Lubis menghadiri puncak perayaan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-30 Tingkat Provinsi Sumut di lapangan Desa Ulos Lumban Suhi-suhi Kecamatan Pangururan, Kabupaten Samosir. Sabtu (29/7). Kabupaten Samosir bertindak sebagai tuan rumah pada Harganas ke-30.